Senin, 15 September 2014

Masalah yang terjadi ketika kita mengupgrade os blackberry yaitu ketika kita mengupgradenya, terkadang berhenti setelah kita selesai download atau sudah mencapai 100%. Hal ini terkadang membuat kita bosan untuk menunggunya, msalah tersebut terjadi karena kita tidak membuka baterai bb kita, ketika kita menginstallnya. Jika teman-teman mengalami masalah seperti itu, jangan kawatir teman-teman tinggal membuka baterainya, maka akan otomatis melanjutkan proses penginstalannya. Apabila proses penginstalan selesai maka akan tampil pesan error, masalah ini dimaksudkan agar kita memasang batrainya kembali. Jika kita memasang batrainya maka ketika beberapa saat kemudian akan dilanjutkan dengan proses restart bb dan proses upgrade os blackberry kita pun selesai.